Senin, 16 Juni 2014

15 Desainer Fashion Terkenal Di Dunia

Beberapa orang mampu memanfaatkan hobi menjadi 'ladang uang' atau pekerjaan. Begitu pula bagi para pecinta fashion. Jika ia pintar serta mencintai dunia fashion tentu bisa menjadi seorang professional stylist untuk selebriti atau di berbagai media. Ini daftar nama delapan fashion stylist terkenal di dunia. 
Berikut 11 Desainer Fashion Terkenal Di Dunia:
1. VALENTINO GARAVANI















Valentino Clemente Ludovico Garavani (lahir 11 mei 1932), lebih dikenal sebagai Valentino, seorang fashion designer dan penemu merek dan perusahaan Valentino SpA dari Itali. Lines fashionnya antara lain Valentino, Valentino Garavani, Valentino Roma, and R.E.D. Valentino.Namun telah pensiun sekarang.

2. TOM FORD














Thomas Carlyle “Tom” Ford (lahir 27 Agustus 1961) adalah seorang fashion designer dan director film asal Amerika. Label fashionnya adalah Tom Ford.
3. DONATELLA VERSACE














Donatella Versace (lahir 2 Mei 1955) adalah perancang busana dari Italia. Donatella adalah adik dari perancang busana Italia terkenal lain, Gianni Versace, pendiri perusahaan Versace. Kini Donatella adalah Wakil Presiden Grup Versace dan Ketua Perancang di Versace. Donatella Versace memegang 20% saham Versace. Kakaknya, Santo Versace, memiliki 30%, kemudian anak Donatella dan keponakan Gianni Versace, Allegra Versace diwariskan 50% saham Versace oleh Gianni Versace setelah kematiannya.
4. ALEXANDER MCQUEEN

Alexander Lee McQueen (17 Maret 1969 – 11 Februari 2010)adalah seorang fashion designer yang terkenal dengan houte couturenya dan penggunaan warna yang bebas
5. BETSEY JOHNSON















Betsey Johnson (lahir 10 Augustus 1942, Wethersfield, Connecticut) adalah seorang fashion designer yang terkenal dengan rancangannya yang feminim
6. RALPH LAUREN





Ralph Lauren (lahir 14 October 1939) adalah seorang pebisnis dan fashion designer asal amerika. Brand terkenalnya adalah Polo Ralph Lauren.
7. JOHN GALLIANO

Juan Carlos Antonio Galliano Guillén, CBE, RDI (lahir 28 November 1960; umur 50 tahun; dikenal juga sebagai John Galliano) adalah seorang perancang busana asal Gibraltar. Kini selain menangani rumah mode Christian Dior, menggantikan Gianfranco Ferré pada 14 Oktober 1996, Galliano juga memiliki labelnya sendiri.

8. DOMENICO DOLCE & STEFANO GABBANA














Dolce & Gabbana merupakan sebuah rumah mode bermarkas di Milan, Italia yang menghasilkan berbagai macam produk fashion. Didirikan pada tahun 1985 oleh Domenico Dolce dan Stefano Gabbana, produk-produk dari rumah mode ini pernah dikenakan berbagai artis terkenal
9. MARC JACOB















Marc Jacobs (lahir 9 April 1963 di New York City) adalah perancang busana Amerika Serikat. Marc Jacobs adalah pimpinan perancang untuk perusahaan Marc Jacobs, serta Marc by Marc Jacobs. Jacobs juga adalah Direktur Kreatif rumah busana Prancis Louis Vuitton.
10. STELLA MCCARTNEY















Stella Nina McCartney (lahir13 September 1971) adalah seorang fashion designer asal Inggris. Dia adalah anak dari Paul McCartney.


11. Rachel Zoe
Rachel Zoe merupakan salah satu fashion stylistyang paling berpengaruh di Hollywood. Bahkan namanya juga dikenal oleh penikmat mode di seluruh dunia. Wanita asal Amerika ini dikenal sebagai fashion stylist para selebriti Hollywood, iklan, serta majalah. Bukan cuma stylist, ia kini merupakan seorang editor dan fashion designer. Tidak hanya itu, Zoe juga pernah merilis buku mengenai fashion yang menjadi best seller di New York Times tahun 2007 lalu. 
img
12. Kate Young 

Kate Young merupakan salah satu fashion stylist paling berpengaruh di Hollywood. Ia adalah wanita di balik gaya Natalie Portman dan bekerja sama dengan penyanyi R&B, Alicia Keys. Ia memulai kariernya di majalah Vogue. Tidak hanya majalah dan selebriti, beberapa desainer papan atas juga kerapkali menggandengnya.
img
13. Petra Flannery
Seperti yang dikutip dari Hollywood Reporter, Petra Flannery juga salah satu stylist terpopuler di dunia. Ia sudah pernah menaungi beberapa artis papan atas seperti Emma Stone, Mila Kunis, dan Zoe Saldana.
img 
14. Anna Bingemann
Anna Bingemann telah menjadi stylist para selebriti saat datang ke ajang penghargaan seperti Golden Globes. Seleb-seleb yang pernah ditanganinya antara lain Claire Danes, Gwyneth Paltrow, Naomi Watts dan Tina Fey. 
img
 15. Elizabeth Stewart
Elizabeth Stewart merupakan stylist dari Jennifer Lawrence saat menghadiri semua acara penghargaan besar. Tidak hanya bintang 'Hunger Games' itu, Elizabeth juga dipercaya oleh beberapa selebriti ternama seperti Amanda Seyfried, Kristin Davis, dan Viola Davis. Elizabeth kini bekerja di The New York Times Magazine dan majalah W, Amerika Serikat.

Related Posts

15 Desainer Fashion Terkenal Di Dunia
4/ 5
Oleh